Saturday, 2 November 2013

Kewarganegaraan

Apa yang dimaksud dengan pendidikan itu?
Suatu aktivitas/kegiatan untuk kepribadian dalam pengembangan potensi diri baik jasmani maupun rohani.

Parameter Pendidikan
  1. Aktivitas manusia
  2. Kepribadian
  3. Pengembangan Potensi diri
Kelebihan Manusia

  • Mempunyai akal dan penalaran
  • Mempunyai budaya dan peradaban sehingga bisa memaknai hidupnya
  • Memiliki bahasa sebagai alat komunikasi
  • Dapat mengembangkan pengetahuan
  • Dapat menggunakan pengalaman untuk kepentingan hidupnya
Hakekat Kepribadian
  • Mengacu kepada bagaimana individu itu bisa tampil dan menimbulkan kesan bagi orang lain.
"kepribadian menarik yang dapat membentuk sikap mental positif"
Karakter (watak)
  • Fleksibel (Mudah menyesuaikan diri situasi kondisi domisi)
  • Sportif (adil, jujur, & tanggung jawab)
  • Sopan (tingkah laku) - santun (tutur kata)
  • Hangat (Antusias,percaya diri, & kooperatif)
  • Humoris
  • Toleransi (sikap saling menghormati satu sama lain)
  • Rendah hati  

No comments:

Post a Comment

g
n
i
t
i
s
i
V
r
o
f
s
k
n
a
h
T
.
g
o
l
B
y
M
o
t
e
m
o
c
l
e
W